"Dalam hati saya waktu itu sebelum Persebaya naik di Liga 1, saya bertekad kerja untuk bawa Persebaya ke Liga 1, akhirnya terjadi dan saya masih ada di sini," ujarnya.
Apabila kembali melihat tepat satu tahun silam, masih teringat jelas ketika Alfredo Vera diperkenalkan ke media, di Wisma Persebaya di Karang Gayam.
Saat itu Azrul Ananda yang merupakan presiden klub Persebaya secara langsung mengumumkan Alfredo menjadi pelatih baru.
Alfredo datang untuk menggantikan Iwan Setiawan yang dipecat dari kursi pelatih kepala sebagai buntut dari insiden aksi provokatifnya yang mengacungkan jari tengah kepada suporter.
Artikel ini telah tayang di Tribunjatim.com dengan judul Genap Satu Tahun Alfredo Bersama Persebaya, http://jatim.tribunnews.com/2018/05/28/genap-satu-tahun-alfredo-bersama-persebaya.
Penulis: Dya Ayu
Editor: Yoni Iskandar
Editor | : | Aulli Reza Atmam |
Sumber | : | jatim.tribunnews.com |
Komentar