Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Menpora Minta Timnas U-19 Indonesia Tak Menyerah meski Kalah dari Timnas U-19 Malaysia

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 13 Juli 2018 | 18:45 WIB
         Nurhidayat Haji Haris (tengah) menjadi dirigen Nusantara Clap usai laga timnas U-19 Indonesia melawan Vietnam di Stadion Gelora Delta SIdoarjo, Sabtu (7/7/2018).
SUCI RAHAYU/ BOLASPORT.COM
Nurhidayat Haji Haris (tengah) menjadi dirigen Nusantara Clap usai laga timnas U-19 Indonesia melawan Vietnam di Stadion Gelora Delta SIdoarjo, Sabtu (7/7/2018).

Ia pun herap mengapa wasit tidak mengeluarkan banyak kartu padahal pertandingan berjalan dengan keras.

Imam juga merasakan kekalahan melalui babak adu penalti itu sangat menyakitkan bagi timnas U-19 Indonesia.

Ia berkaca pada pertandingan di Piala Dunia 2018 yang banyak beberapa negara besar gagal lolos karena kalah adu penalti, salah satunya Spanyol.

"Saya tidak tahu apa wasit itu punya kartu atau tidak. Tapi sekali lagi perjuangan anak-anak sudah maksimal dan jangan patah arang, masih ada kesempatan," kata Imam.


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : superball.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.