Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mario Gomez Ungkap Kendala Persib dalam Persiapan untuk Laga Kontra Persela

By Gangga Basudewa - Minggu, 15 Juli 2018 | 13:56 WIB
Pelatih Persib Bandung, Mario Gomez selepas pertandingan melawan PSIS Semarang di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Minggu (8/7/2018).
ALVINO HANAFI/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Mario Gomez selepas pertandingan melawan PSIS Semarang di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Minggu (8/7/2018).

Tapi kata dia, timnya tidak bisa memainkan Oh In-Kyun.

"Saya tidak mengerti, kenapa, karena Komdis (PSSI) berikan hukuman dua pertandingan, tapi saya heran pada wasit yang memimpin pertandingan lawan Persija karena (main keras) tapi tidak ada yang berbicara apapun. Hanya melawan Persib Bandung dan dihukum dua pertandingan," kata Gomez.

Gomez mengaku, ia hanya bertanya mengapa, karena kata dia, di tempat lain dan dan negara lain, ketika ada kejadian seperti itu, memanggil dulu pemain yang bersangkutan dan menanyakannya, apakah itu benar, apa yang terjadi.

"Saya tidak mengerti kenapa dua pertandingan, kenapa selalu ketika bertanding melawan kami, karena satu pemain absen itu bukan untuk individu tapi untuk tim."

"Kenapa tanpa ada kartu kuning, wasit ini sangat buruk dan dia harus ingat bahwa kami punya fans," ujarnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Gangga Basudewa
Sumber : jabar.tribunnews.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X