Di akhir, ia juga menyayangkan kebijakan mengenai jadwal pertandingan itu.
Penyerang Persija Jakarta, Ivan Carlos, berlatih di Stadion Sultan Agung, Bantul, Senin (16/7/2018), menjelang laga melawan Bali United dalam laga lanjutan Liga 1 2018.(GONANG SUSATYO/BOLASPORT.COM)
(Baca Juga: Alisson Becker akan Langkahi Gianluigi Buffon Jika Pindah ke Liverpool)
Apalagi, Macan Kemayoran yang tak bisa bertandang di sekitaran Jakarta menambah pelik masalah yang dihadapi tim kebanggaan Jakmania tersebut.
"Kami main di tempat netral, kami harus jalan cepat, berpindah-pindah dari satu kota ke kota yang lain," kata Stefano Cugurra.
"Harusnya satu bulan cukup empat atau lima pertandingan saja, tapi di sini?" tutur sang pelatih mengakhiri.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Gangga Basudewa |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar