(Baca juga: Soal Polemik Pelatih Timnas Indonesia, Publik Diminta Bersabar)
"Itulah yang disebut development sukses karena kompetisi berjalan baik, mereka pun siap di mana saja. Di senior, kami bicara prestasi dan bukan diperuntukkan untuk jangka panjang," ujarnya menambahkan.
Jika pada akhirnya PSSI harus menunjuk pelatih baru, besar kemungkinan tak akan diberikan kontrak panjang seperti yang akan didapat Luis Milla.
(Baca juga: Kalahkan Palestina, Langkah Awal yang Manis Timnas U-16 Putri Indonesia di Kyrgistan)
"Bisa jadi pelatih baru hanya Piala AFF 2018 saja. Posisinya saat ini, kami akan rapat Exco untuk membahas dua hal," ujar Ratu Tisha.
"Pertama, kami harus berbicara Luis Milla dulu, kami tidak ingin spekulasi soal itu. Kami perlahan mengambil keputusan," ucap wanita berusia 33 tahun.
(Baca juga: Sagan Tosu Bersama Fernando Torres Rasakan Kemenangan Penuh Gengsi pada Laga Terbaru Liga Jepang)
"Jadi yang sekali menentukan ini (Milla), sekali lagi kami membahas ke depan. Kami tidak mau terburu-buru. Karena posisinya instan dan mepet, kami pilih yang siap segala hal," tuturnya.
(Baca juga: Chanathip Songkrasin Cs Kalah 0-7, Andres Iniesta juga Gigit Jari pada Laga Teranyar Liga Jepang)
Editor | : | Gangga Basudewa |
Sumber | : | superball.id |
Komentar