Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kesalahan Kecil Inilah yang Membuat Timnas U-16 Indonesia Ditaklukkan Australia

By Aidina Fitra - Selasa, 2 Oktober 2018 | 09:09 WIB
 Fakhri Husaini memberi instruksi kepada para pemain pada laga Timnas U-16 Indonesia vs Australia dalam perempat final Piala Asia U-16 2018, 1 Oktober 2018.
ADAM AIDIL/AFC
Fakhri Husaini memberi instruksi kepada para pemain pada laga Timnas U-16 Indonesia vs Australia dalam perempat final Piala Asia U-16 2018, 1 Oktober 2018.

Sehingga menguntungkan Australia dalam memainkan bola-bola mati yang gagal diantisipasi Timnas U-16 Indonesia.

(Baca Juga: Perjuangan Timnas U-16 Indonesia Dapat Sanjungan dari Eks Pemain Real Madrid)

"Kesalahan kecil harus dibayar mahal, kami kalah dari skenario bola-bola mati karena postur tubuh mereka," ungkap Fakhri.

Melihat kegagalan ini, Fakhri meminta anak asuhnya belajar menerima kekalahan.

"Tidak semua hasil yang kita harapkan bisa jadi kenyataan, mereka harus bangkit kembali dan melupakan hasil ini, mereka punya masa depan cemerlang," tutur Fakhri.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aidina Fitra
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X