Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Asisten Pelatih Timnas U-19 Qatar Bantah Anak Asuhnya Mengulur-ulur Waktu Saat Hadapi Timnas U-19 Indonesia

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 22 Oktober 2018 | 12:46 WIB
 Penyerang timnas U-19 Indonesia, Egy Maulana Vikri, tertunduk usai kekalahan 5-6 kontra Qatar pada fase grup Piala Asia U-19 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (21/10/2018).
FERRI SETIAWAN/SUPERBALL
Penyerang timnas U-19 Indonesia, Egy Maulana Vikri, tertunduk usai kekalahan 5-6 kontra Qatar pada fase grup Piala Asia U-19 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (21/10/2018).

"Yang paling penting, kami mencetak enam gol dan menang. Itu sudah menunjukan bahwa kami tim kuat," kata Lino Godinho.

Selanjutnya, timnas U-19 Qatar akan menghadapi timnas U-19 Taiwan pada laga terakhir Grup A di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Rabu (24/10/2018).

Saat ini timnas U-19 Qatar berada di posisi kedua dengan memiliki tiga angka bersama timnas U-19 Indonesia.

"Untuk melawan Taiwan, kami akan melihat lagi kekurangan dari pertandingan ini. Yang jelas, kami ingin meraih kemenangan dan melaju ke babak selanjutnya," kata Lino Godinho.

(Baca juga: Unggul 2-0, Johor Darul Takzim Dipaksa Seri dan Gagal ke Final Piala Malaysia 2018)


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : superball.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X