"Ini adalah bagian dari kami menyiasati naiknya biaya-biaya operasional termasuk keamanan dan juga pastinya untuk service kepada tim yang saat ini berjuang dua kali lipat," ujar Ali.
(Baca Juga: Pemain Timnas Indonesia Andalan Luis Milla yang Tetap Dipercaya di Era Bima Sakti)
(Baca Juga: Belum Ada Tanggapan dari PSSI Soal Pemohonan Persebaya Terkait Irfan Jaya)
"Sebab, mereka (para pemain) menyisakan enam laga dan kami berada di posisi calon juara," tuturnya.
Kenaikan tiket tersebut akan dimulai pada laga pekan ke-29 Liga 1 2018.
Kenaikan harganya yakni untuk tiket VIP selatan dan utara dari harga Rp 120 ribu naik menjadi Rp 150 ribu.
Sedangkan harga VIP Utama naik dari Rp 200 ribu menjadi Rp 250 ribu.
Editor | : | Aidina Fitra |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar