Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Liga 2 - Bagai Ronaldinho, Gol Egi Melgiansyah Loloskan Persita Tangerang ke Semifinal, Ini Videonya

By Ragil Darmawan - Rabu, 21 November 2018 | 18:21 WIB
Pemain Persita Tangerang Egi Melgiansyah bersiap-siap mengeksekusi tendangan bebas ke arah gawang Madura FC dalam duel terakhir Grup B Liga 2 2018 di Stadion Ahmad Yani, Sumenep, Jawa Timur, Rabu (21/11/2018) sore WIB. Tendangan bebas itu berbuah gol.
TWITTER.COM/LIGA2 MATCH
Pemain Persita Tangerang Egi Melgiansyah bersiap-siap mengeksekusi tendangan bebas ke arah gawang Madura FC dalam duel terakhir Grup B Liga 2 2018 di Stadion Ahmad Yani, Sumenep, Jawa Timur, Rabu (21/11/2018) sore WIB. Tendangan bebas itu berbuah gol.

Sebab, saat itu, nilai Madura FC 6, Persita 7, PSS Sleman 7, dan Persiraja 9.

Mendapat kabar PSS Sleman sudah unggul 4-0 hingga menit ke-61, Persita Tangerang makin bersemangat.

Akhirnya, pada menit ke-73 Egi Melgiansyah mencetak gol untuk Persita Tangerang.

Akun Twitter resmi Liga 2 2018, @Liga2Match, menyebut gol Egi Melgiansyah itu bagai karya Ronaldinho dari Brasil.

Egi Melgiansyah mencetak gol itu dari tendangan bebas.

Bola tendangan Egi Melgiansyah langsung bersarang di pojok kanan atas gawang Madura FC.

Hingga peluit akhir pertandingan, Persita Tangerang menang 2-1 atas Madura FC.

Sedangkan PSS Sleman menggunduli Persiraja Banda Aceh 5-0, yang ditandai dengan hatrik Cristian Gonzales.


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : superball.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.