Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Bali United Akan Rekrut Sejumlah Pemain Mitra Kukar

By BolaSport - Sabtu, 22 Desember 2018 | 21:38 WIB
  Pemain Mitra Kukar (kiri-kanan): Fernando Rodrigues Ortega, Septian David Maulana, Danny Sean Guthrie, dan Dedy Hartono, berpose menjelang dimulainya laga pekan ke-21 Liga 1 2018 melawan Madura United di Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Jawa Timur, Kamis (13/09/2018) malam.
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Pemain Mitra Kukar (kiri-kanan): Fernando Rodrigues Ortega, Septian David Maulana, Danny Sean Guthrie, dan Dedy Hartono, berpose menjelang dimulainya laga pekan ke-21 Liga 1 2018 melawan Madura United di Stadion Gelora Ratu Pamelingan Pamekasan, Jawa Timur, Kamis (13/09/2018) malam.

Sejumlah pemain Mitra Kukar diprediksi akan mencari pelabuhan baru setelah tim itu terdegradasi ke Liga 2.  

Salah satu tim tujuan kepindahan pemain-pemain Mitra Kukar adalah Bali United.

Dilansir BolaSport.com dari Tribun Bali, tim kebanggaan masyarakat Pulau Dewata itu berniat mendatangkan beberapa pemain Mitra Kukar.

Termasuk satu pemain langganan Timnas Indonesia, Septian David Maulana.

Baca Juga

Siapa Asisten Simon McMenemy di Timnas Indonesia?

Pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2010 Siap Bantu Satgas Kasus Pengaturan Skor

Miljan Radovic Terapkan Model Sepak Bola Modern pada Skuat Persib Bandung

Selain itu, posisi-posisi yang diincar oleh Bali United adalah bek tengah dan bek sayap.

Terkait ketertarikan Serdadu Tridatu dengan Septian David Maulana, posisi gelandang menjadi salah satu yang menjadi fokus di bursa transfer ini.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.