Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fakta Negatif Pelatih Asing di Persib Bandung Terancam Terulang di Liga 1 2019

By Ragil Darmawan - Senin, 24 Desember 2018 | 17:29 WIB
Miljan Radovic, pelatih baru Persib Bandung yang mengejutkan sejumlah pemain dan bobotoh.
PERSIB.CO.ID
Miljan Radovic, pelatih baru Persib Bandung yang mengejutkan sejumlah pemain dan bobotoh.

Karakter Miljan Radovic

Sementara bek kanan Persib, Henhen Herdiana, mengaku belum mengetahui gambaran seperti apa karakter Miljan Radovic dalam mengarsiteki sebuah tim.

"Henhen sendiri masih belum banyak gambaran tentang karakter pelatih Miljan Radovic, nanti Henhen bisa nanya-nanya ke pemain yang pernah main bareng juga," ungkap Henhen.

"Dulu ketika Miljan menjadi pemain, Henhen masih SMP, masih lihat Miljan di Persib."

"Menurut Henhen, Miljan gelandang yang elegan dan tenang," ungkap Henhen.

Kembali dipilihnya pelatih asing menjadi tantangan tersendiri yang harus dipecahkan tim berjuluk Maung Bandung itu.

Pada Liga 1 2018, Persib dilatih Mario Gomez dari Argentina.

Persib akhirnya finis di posisi keempat dengan nilai 52, terpaut 10 poin dari Persija Jakarta, yang menjuarai Liga 1 2018.

Mario Gomez bergabung dengan Persib pada November 2017 setelah Liga 1 tahun itu berakhir.

Manajemen Persib ternyata masih lebih percaya kepada pelatih asing ketimbang lokal.


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : superball.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X