Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Madura United Serius Persiapkan Tim untuk 8 Besar Piala Presiden 2019

By BolaSport - Selasa, 19 Maret 2019 | 13:33 WIB
Striker Madura United, Alberto Goncalves, merayakan gol yang dicetak ke gawang PSS Sleman di Piala Presiden 2019.
PSSI.ORG
Striker Madura United, Alberto Goncalves, merayakan gol yang dicetak ke gawang PSS Sleman di Piala Presiden 2019.

Baca Juga: Madura United Lakukan Evaluasi Jelang 8 Besar Piala Presiden 2019

Jelang undian, Dejan Antonic mengaku siap bersua siapa saja.

“Siapa pun calon lawan dari hasil drawing besok, Madura United harus mempersiapkan sebaik mungkin, karena sistem gugur dan hanya satu pertandingan,” ujarnya.

Nantinya, Madura United akan bertindak sebagai tim tandang.

Hal itu sesuai dengan regulasi Piala Presiden yang telah menentapkan keempat juara grup terbaik sebagai tuan rumah.

Baca Juga: 5 Momen Menarik Fase Grup Piala Presiden 2019, Pemukulan Radovic Rebut Banyak Atensi

Pertandingan 8 besar Piala Presiden 2019 akan berformat laga tunggal.

Artinya, pertandingan hanya akan dimainkan sekali untuk mencari pemenang yang bakal tampil di semifinal.

Baca Juga: Kabar Tak Bagus Datang dari Bintang Timnas Thailand, Teerasil Dangda

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Kalian setuju? . #imamnahrawi #var #liga1

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X