Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Muda Bali United Waspadai Tiga Pemain Persija Jakarta

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 26 April 2019 | 10:23 WIB
Pemain Persija Jakarta, Bruno Matos merayakan gol kegawang Ceres Negros FC pada laga penyisihan Grup G AFC CUP di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta,  Selasa (23/4/2019) dalam laga tersebut persija harus mengakui kekalahannya melawan Ceres dengan skor 2-3.
Warta Kota/Feri Setiawan
Pemain Persija Jakarta, Bruno Matos merayakan gol kegawang Ceres Negros FC pada laga penyisihan Grup G AFC CUP di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Selasa (23/4/2019) dalam laga tersebut persija harus mengakui kekalahannya melawan Ceres dengan skor 2-3.

Sementara Steven Paulle dan Rohit Chand namanya belum didaftarkan manajemen Persija Jakarta ke operator Piala Indonesia 2018.

Pelatih Persija Jakarta, Ivan Kolev, saat memimpin official training di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Kamis (25/4/2019).
MEDIA PERSIJA JAKARTA
Pelatih Persija Jakarta, Ivan Kolev, saat memimpin official training di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Kamis (25/4/2019).

Baca Juga : PSM Makassar Hanya Bawa 18 Pemain Untuk Hadapi Bhayangkara FC

Sebelumnya, slot dua pemain asing Persija Jakarta diisi oleh Jakhongir Abdumuminov dan Vinicius de Lopes.

Rohit Chand dan Steven Paulle bisa saja membela Persija Jakarta anda tim berjulukan Macan Kemayoran itu lolos ke semifinal Piala Indonesia 2018.

Sebab, operator Piala Indonesia 2018 selaku PSSI baru membuka pendaftaran pemain kembali pada babak tersebut.

Baca Juga : PSIS Semarang Bakal Lawan Arema FC dalam Uji Coba Bertajuk Equality Is Blue

"Saya rasa sama saja ada atau tidaknya pemain asing, Persija Jakarta tetap berbahaya juga," ucap I Made Andhika.

"Riko Simanjuntak pemain pintar dan punya dribble yang bagus," tutup I Made Andhika.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Penjaga gawang tangguh di lima liga top Eropa. . Alisson Becker dan Jan Oblak menjadi yang terkuat dengan catatan 19 kali nirbobol. #cleansheet #goalkeeper #gk #alisson #becker #alissonbecker #jan #oblak #janoblak #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Gangga Basudewa
Sumber : SuperBall.id

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X