Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Putri Indonesia Petik Kemenangan atas Kamboja di Piala AFF 2019

By BolaSport - Selasa, 20 Agustus 2019 | 21:23 WIB
Timnas Putri Indonesia
PSSI.ORG
Timnas Putri Indonesia

Indonesia finis pada posisi tiga klasemen akhir Grup B penyisihan Piala AFF Wanita 2019.

Sebab, Indonesia dua laga sebelumnya selalu kalah dengan skor 0-7 dari Myanmar dan Vietnam.

Namun paling tidak, Indonesia pulang dengan kemenangan dan mendapat pengalaman dari turnamen ini.

Sedangkan Myanmar dan Vietnam, mereka yang lolos dari Grup B ke semifinal.

Baca Juga: Malaysia Panggil Sembilan Pemain Baru Jelang Lawan Timnas Indonesia

Sebelumnya, dua tim ini menang 10-1 dan 10-0 atas Kamboja.

Kamboja pun mengakhiri turnamen sebagai juru kunci.

Sementara itu, timnas putri Vietnam menang 4-0 atas timnas putri Myanmar pada laga pamungkas Grup B.

Vietnam pun jadi juara pool dan disusul Myanmar.

Untuk lawan kedua tim pada babak empat besar, Vietnam dan Myanmar harus menunggu dulu.

Sebab, Grup A masih memainkan dua jadwal pertandingan lagi pada 21 dan 23 Agustus 2019.

Semua karena Grup A memiliki lima peserta yaitu tuan rumah Thailand, Filipina, Malaysia, Timor Leste, dan Singapura.

Sementara, Thailand memimpin pool disusul oleh Filipina.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X