Baca Juga: Memajukan Sepak Bola Indonesia, Concave Sponsori PSSI dan Indra Sjafri
Alfred Riedl saat itu membawa timnas Indonesia mencapai final Piala AFF 2016.
Akan tetapi timnas Indonesia kalah dari Thailand di final, dan harus puas menjadi runner-up turnamen.
Di Persebaya Surabaya, Alfred Riedl akan bahu membahu dengan Bejo Sugiantoro yang merupakan asisten pelatih.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Aulli Reza Atmam |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar