Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Fakhri Husaini Ikut Tanggapi Isu Boikot Suporter, Ini Katanya

By Gangga Basudewa - Rabu, 6 November 2019 | 09:20 WIB
Pelatih kepala Timnas Indonesia U-19, Fakhri Husaini saat ditemui setelah melakukan uji coba di Stadion Pakansari, Bogor, Sabtu (5/10/2019).
WAHYU SEPTIANA/TRIBUN JAKARTA
Pelatih kepala Timnas Indonesia U-19, Fakhri Husaini saat ditemui setelah melakukan uji coba di Stadion Pakansari, Bogor, Sabtu (5/10/2019).

"Saya baru dengar kabar itu (ancaman boikot dari suporter). Kami hanya bermain untuk masyarakat Indonesia, baik untuk yang mendukung atau tidak," kata Fakhri Husaini saat jumpa pers di Hotel Century, Jakarta Pusat, Selasa (5/11/2019).

Pelatih berusia 54 tahun itu menyebut timnya sudah menjalani persiapan matang selama empat pekan terakhir.

Persiapan matang yang sudah dijalani membuat tim pelatih Timnas U-19 Indonesia optimis bisa mendapatkan hasil bagus di kualifikasi Piala Asia U-19 2020.

"Kami sudah bersiap sejak kembali dari ajang Piala AFF, kami audah bersiap dan berlatih selama 4 minggu. Mereka ingin memberikan yang terbaik," tutur Fakhri Husaini.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Jadwal Garuda Nusantara di ajang Kualifikasi Piala Asia U19 2020. #timnas #timnasindonesia #garudanusantara #gridnetwork #banggasepakbolakita

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom) pada


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.