Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Empat Gol Tercipta, Tira Persikabo dan Persebaya Surabaya Harus Berbagi Poin

By BolaSport - Sabtu, 9 November 2019 | 17:34 WIB
Ilustrasi Liga 1
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Liga 1

Hasilnya, gol penyama kedudukan bagi Tira-Persikabo datang pada menit ke-70.

Gol penyeimbang tersebut dilesatkan oleh sang pemain bertahan, Khurshed Beknazarov.

Khurshed berhasil memanfaatkan bola sepakan tendangan bebas Wawan Febrianto untuk kembali mengubah papan skor menjadi 2-2.

Baca Juga: Pertama Kali Dipanggil Timnas Indonesia, Bek Kiri Persib Tak Menyangka

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

???? GOL! @officialpersikabo. @khurshed.19 ???????????? __ @officialpersikabo 2-2 @officialpersebaya. #ShopeeLiga1 #ShopeeForMen #ShopeeID

A post shared by Shopee Liga 1 (@liga1match) on 

Baca Juga: Temui Super Agen Belanda, Juventus Selangkah di Depan Rekrut Erling Haaland

Kembali imbang, kedua kesebelasan kembali memperagakan permainan terbuka dan saling menyerang.

Tira-Persikabo sebetulnya punya kesempatan kembali unggul saat Osas Saha dijatuhkan Otavio Dutra di kotak terlarang.

Namun sayang, Osas yang maju sebagai eksekutor gagal memaksimalkan kesempatan setelah bola tendangannya berhasil ditepis oleh kiper Persebaya, Imam Fadilah.

Dua menit berselang, Tira-Persikabo sempat membuat gol yang membuka asa kemenangan di kandang.

Baca Juga: Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia Disiapkan untuk Hadapi Malaysia


Editor : Gangga Basudewa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.