Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pesaing Berat Pemain Timnas U-22 Indonesia di Tabel Top Scorer SEA Games 2019 Akan Kembali Beraksi

By Aulli Reza Atmam - Senin, 9 Desember 2019 | 16:54 WIB
Pemain timnas U-22 Vietnam merayakan gol yang dicetak ke gawang timnas U-22 Indonesia pada fase grup SEA Games 2019.
VFF.ORG.VN
Pemain timnas U-22 Vietnam merayakan gol yang dicetak ke gawang timnas U-22 Indonesia pada fase grup SEA Games 2019.

Pesaing Osvaldo Haay

Dengan ketajaman serta torehan golnya, kembalinya Tien Linh sekaligus membuat persaingan yang dihadapi oleh pemain Timnas U-22 Indonesia, Osvaldo Haay, di tabel top scorer sementara semakin sengit.

Saat ini Osvaldo ada di puncak tabel top scorer sementara dengan torehan delapan gol.

Torehan gol itu berjumlah sama dengan pemain Vietnam, Ha Duc Cinh.

Baca Juga: Klub Milik Orang Indonesia Kalah Telak, Legenda Liverpool Bersuara

Di posisi kedua atau tepat di bawah Osvaldo dan Ha Duc Dinh, ada Tien Linh dengan koleksi enam golnya.

Dengan demikian kini Osvaldo bersaing ketat dengan dua pemain Vietnam sekaligus untuk mengukuhkan diri sebagai top scorer SEA Games 2019.

Osvaldo sendiri sejauh ini mampu tampil cukup konsisten dengan catatan hanya absen mencetak gol dalam satu laga sejak fase grup.

Laga di mana pemain Persebaya itu tidak mencetak gol adalah saat Timnas U-22 Indonesia dikalahkan Vietnam 1-2 di fase grup.

Saat itu, yang menjadi pencetak gol bagi Garuda Muda adalah Sani Rizki Fauzi.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : SuperBall.id, Baogiaothong.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.