Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gelandang Persib Esteban Vizcarra Siap Jalani Puasa di Tengah Wabah Virus Corona

By Ragil Darmawan - Kamis, 23 April 2020 | 10:44 WIB
Gelandang Persib Bandung, Esteban Vizcarra, saat bertanding menghadapi Badak Lampung FC di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Bandung, pada Senin (16/12/2019)
GREGORIUS ADITYA KATUK/PERSIB.CO.ID
Gelandang Persib Bandung, Esteban Vizcarra, saat bertanding menghadapi Badak Lampung FC di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Bandung, pada Senin (16/12/2019)

Vizcarra berharap semua kegiatan di bulan Ramadan dapat berjalan dengan lancar seperti tahun-tahun sebelumnya.

"Saat puasa nanti juga latihan menjelang berbuka supaya kondisi tetap fit," kata Vizcarra.

"Saya berharap lancar seperti tahun-tahun lalu," tambah Vizcarra.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by SuperBall.id (@superballid) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X