Sebagai pelatih kepada Persib, pria asal Majalengka itu mempersembahkan gelar juara Indonesia Super League pada tahun 2014.
Musim 2014 adalah musim kedua Djanur melatih Persib sebagai pelatih kepala.
Baca Juga: Postingan Iker Casillas yang Langsung Dihapus Sisakan Misteri Soal Kariernya
Seperti dilansir laman resmi Persib, pencapaian Djanur tersebut membuatnya menyamai torehan milik Ade Nana.
Ade Nana adalah orang yang berhasih meraih juara bersama Persib sebagai pemain dan pelatih, seperti halnya Djanur.
Sebagai pemain, Ade Nana meraih juara pada kompetisi Perserikatan musim 1961.
Sementara itu saat melatih Adi Nana merasakan juara pada musim 1989-1990.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Aulli Reza Atmam |
Sumber | : | Persib.co.id, SuperBall.id |
Komentar