Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Mike Tyson Gembira Melihat Khabib Nurmagomedov Ngamuk hingga Nyaris Baku Hantam

By Aulli Reza Atmam - Sabtu, 6 Juni 2020 | 14:41 WIB
Legenda tinju Amerika Serikat, Mike Tyson.
TWITTER.COM/HOTBOXINPODCAST
Legenda tinju Amerika Serikat, Mike Tyson.

SUPERBALL.ID - Eks petinju kelas berat, Mike Tyson, tampak gembira saat melihat petarung UFC, Khabib Nurmagomedov, mengamuk.

Mike Tyson pernah melihat Khabib Nurmagomedov mengamuk saat hadir dalam sesi timbang badan dan staredown UFC 160.

Mike Tyson hadir sebagai tamu undangan dalam sesi timbang badan dan staredown UFC 160 pada Mei 2013 lalu.

Saat itu, Mike Tyson berada di atas panggung bersama Khabib Nurmagomedov dan lawannya, Abel Trujilo.

Baca Juga: Marco Motta Ungkap Satu Pemain Liga Italia yang Jadi Panutannya

Sebuah insiden pun terjadi antara Khabib Nurmagomedov dan Abel Trujilo saat keduanya bertatap muka dalam sesi staredown.

Khabib Nurmagomedov terpancing emosinya oleh Trujilo hingga sempat beradu kepala dan mendorong badan lawannya itu.

Untungnya, cekcok itu tidak sampai berujung baku hantam setelah Presiden UFC, Dana White, turun tangan dengan melerai Khabib Nurmagomedov dan Trujilo.

Sementara situasi sedang panas dan tegang, Mike Tyson justru tampak asyik menontorang-orang dihadapkan on apa yang dilakukan oleh Khabib Nurmagomedov dan Trujilo.

Baca Juga: Klub Spanyol Ini Ijinkan Suporter Datang ke Stadion Saat Kompetisi Bergulir Kembal


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : thesun.co.uk, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.