Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Video Juergen Klopp Tinggalkan Sesi Wawancara Karena Tak Mampu Tahan Air Matanya

By Lola June A Sinaga - Jumat, 26 Juni 2020 | 15:00 WIB
Pelatih Liverpool Juergen Klopp terlihat emosional dan tak mampu menahan rasa harunya saat  menjalani wawancara dengan Sky Sport setelag Liverpool resmi menjadi juara Liga Inggris 2019/2020.
SKY SPORT
Pelatih Liverpool Juergen Klopp terlihat emosional dan tak mampu menahan rasa harunya saat menjalani wawancara dengan Sky Sport setelag Liverpool resmi menjadi juara Liga Inggris 2019/2020.

SUPERBALL.ID - Liverpool akhirnya resmi menjadi juara Liga Inggris musim 2019/2020 pada Jumat (26/6/2020).

Hasil ini didapat Liverpool setelah Chelsea mengalahkan Manchester City di laga pekan ke-31.

Kekalahan ini membuat raihan poin Liverpool tak lagi bisa dikejar.

Setelah Liverpool resmi dinobatkan sebagai juara, pelatih Juergen Klopp langsung menjalani wawancara di televisi dengan Sky Sport.

Dalam wawancara tersebut, Juergen Klopp mendapat ucapan selamat dan berbincang dengan legenda-legenda Liverpool.

Baca Juga: Video Pemain Liverpool Merayakan Juara Liga Inggris di Sebuah Rumah Mewah

Mereka diantaranya adalah Phil Thompson dan Graeme Souness.

Kenny Dalglish yang merupakan pelatih terdahulu Liverpool yang pernah merasakan gelar juara juga ada dalam wawancara tersebut.

Dalglish adalah pelatih terakhir yang berhasil membawa Liverpool merasakan gelar juara 30 tahun lalu sebelum akhirnya Klopp mengulang sejarah.


Editor : Lola June A Sinaga
Sumber : Kompas.com, Sky Sport

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.