Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mason Greenwood Berlatih Sendiri dan Tak Boleh Bertemu Pemain Manchester United Lainnya, Ada Apa?

By Lola June A Sinaga - Jumat, 11 September 2020 | 14:44 WIB
Penyerang Manchester United, Mason Greenwood, mencetak gol ke  gawang West Ham United dalam laga Liga Inggris di Old Trafford, Rabu (22/7/2020).
TWITTER.COM/MANUTD
Penyerang Manchester United, Mason Greenwood, mencetak gol ke gawang West Ham United dalam laga Liga Inggris di Old Trafford, Rabu (22/7/2020).

Meskipun MU telah merilis pernyataan dimana mereka merasa kecewa dengan perlakuan sang pemain, namun klub berjuluk Setan Merah itu tidak bisa secara formal mendisiplinkannya Greenwood.

Hal itu dikarenakan, perilaku memalukan Greenwood terjadi saat ia menjalani tugas di timnas.

Greenwood dan Foden sebelumnya diketahui membayar petugas hotel untuk menyelundupkan empat wanita ke tempat mereka.

Baca Juga: Mason Greenwood dan Phil Foden Membayar Orang Dalam untuk Menyelundupkan Dua Gadis

Meski akhirnya mereka hanya bertemu dua gadis lokal yaitu, model berusia 20 tahun, Nadia Sif Lindal Gunnarsdottir, dan sepupunya Lara Clausen.

“Mereka sangat ingin bertemu dengan para wanita dan membutuhkan bantuan dari seorang karyawan, yang menerima tip yang sangat murah hati (sedikit),” kata seorang sumber pada The Sun, sebagaimana dikutip SuperBall.id pada Rabu (9/9/2020).

“Tidak ada keraguan bahwa mereka tahu apa yang mereka lakukan itu salah. Semua aturan telah dimasukkan ke dalamnya.”

"Ada keamanan yang kurang dari perjalanan biasanya karena tidak ada penggemar yang diizinkan ke stadion dan para pemain memanfaatkannya,” tambahnya.

Greenwood dan Foden juga masing-masing didenda £ 1.300 oleh polisi Islandia atas tindakan mereka.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : SuperBall.id, mirror.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X