"Saya coba bersikap obyektif dan adil kepada tim, mengevaluasi para pemain secara berkelanjutan."
"Saya tak ingin terburu-buru. Saya peduli dengan aturan yang sehat dan transparan," tegas Stokowiec, sebagaimana dikutip SuperBall.id dari Trojmiasto.pl.
Baca Juga: Kontrak Kevin De Bruyne Akan Terkena Dampaknya Jika Lionel Messi Gabung Man City
Untuk itulah, Egy dituntut cepat beradaptasi dan kerja ekstra keras untuk memperebutkan tempat di skuat.
Namun, di tengah tuntutan itu, Egy terhalang oleh permintaan PSSI.
Pada Juni 2018 Egy diminta bergabung selama beberapa minggu untuk mengikuti pemusatan latihan Timnas U-19 Indonesia.
Pelatih Lechia sebenarnya sangat keberatan.
Akhirnya, keretakan pertama antara Lechia dan PSSI terjadi pada Juli 2018.
Baca Juga: Negosiasi Kontrak Antara Sergio Ramos dan Real Madrid Terhenti, Pindah Klub?
Egy diminta untuk segera memperkuat Timnas U-19 Indonesia di Piala AFF U-19 2018.
Editor | : | Taufik Batubara |
Sumber | : | Trojmiasto.pl |
Komentar