Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Resmi! Cristiano Ronaldo Jadi Pencetak Gol Terbanyak Sepanjang Masa

By Imadudin Adam - Kamis, 21 Januari 2021 | 09:35 WIB
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, merayakan gol ke gawang Napoli dalam ajang Piala Super Italia 2020 di Stadion Citta del Tricolore, Reggio Emilia pada Kamis (21/1/2021) pukul 03.00 WIB.
TWITTER.COM/ODDSCHANGER
Megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, merayakan gol ke gawang Napoli dalam ajang Piala Super Italia 2020 di Stadion Citta del Tricolore, Reggio Emilia pada Kamis (21/1/2021) pukul 03.00 WIB.

SUPERBALL.ID - Cristiano Ronaldo mungkin memang dilahirkan buat mencetak sejarah di dunia sepak bola.

Setelah memecahkan rekor gol resmi Pele beberapa waktu lalu, kini Ronaldo kembali melakukan hal serupa.

Bedanya, dia melewati rekor gol resmi Josef Bican sebagai pencetak gol terbanyak sepanjang sejarah sepak bola.

 

Dia melakukannya ketika berhadapan dengan Napoli di Piala Super Italia pada Kamis, (21/1/2021) dini hari di Stadion Mapei Sassuolo.

Josef Bican merupakan monster gol yang berhasil menyarangkan 759 gol resmi selama kariernya di era 1931 hingga 1955.

Ronaldo yang akan berusia 36 tahun bulan depan berhasil mencetak gol hingga akhirnya memecahkan rekor yang sudah bertahan selama 66 tahun ini.

Baca Juga: Link Live Streaming Fulham Vs Man United, Misi Pimpin Lagi Klasemen

Di level klub, rekor Ronaldo soal gol bisa dibilang sangat lengkap.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Give Me Sports

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.