Menurut informasi lainnya dia mengalami cedera kepala parah dan informasi medis soal kondisi pastinya masih belum diumumkan.
Baca Juga: Legenda AC Milan Favoritkan Juventus Juara Liga Italia, Ini Alasannya
Lintasan yang dilalui oleh Kryenbuehl memang sangat legendaris dan dianggap jadi trek paling berbahaya di Piala Dunia ski.
Insiden yang dialami Kryenbuehl bukanlah yang pertama kali.
30 menit sebelum kejadian, atlet ski es Amerika Ryan Cochran-Siegle menabrak jaring pengaman dan mengalami cedera bahu.
Dia segera bangkit tetapi juga diterbangkan ke rumah sakit melalui helikopter untuk diperiksa.
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | The Sun |
Komentar