Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Kalah dari FC Porto, Rio Ferdinand Lontarkan Kritik Pedas

By Dwi Aryo Prihadi - Kamis, 18 Februari 2021 | 11:42 WIB
Ekspresi megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions kontra Porto di Estadio Do Dragao, Rabu (17/2/2021).
TWITTER.COM/BRFOOTBALL
Ekspresi megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, dalam laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions kontra Porto di Estadio Do Dragao, Rabu (17/2/2021).

"Kelelahan adalah normal setelah begitu banyak pertandingan, tidak mudah untuk menjaga ritme yang sama," ujarnya.

"Akan tetapi ketika Anda bermain di babak 16 besar, hal ini tidak boleh terjadi."

Baca Juga: Cetak Gol ke Gawang PSG, Lionel Messi Samai Rekor Legenda Real Madrid

"Untungnya, kami kembali ke jalur yang tepat untuk leg kedua dengan gol Chiesa," tambahnya.

Sementara itu, kritik pedas dilontarkan pengamat sepakbola, Rio Ferdinand, yang menilai penampilan Juventus sangat buruk.

"Mereka sangat menghebohkan, mereka sangat buruk," ucap legenda Manchester United itu.

"Mereka beruntung bisa pergi dari pertandingan ini dengan gol tandang," lanjutnya.

Gol tandang memang menjadi keuntungan tersendiri bagi Juventus yang akan memainkan leg kedua di rumah sendiri pada bulan Maret.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Mirror.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X