Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Alasan di Balik Dipanggilnya Marc Klok ke Timnas Indonesia

By Imadudin Adam - Minggu, 2 Mei 2021 | 11:15 WIB
Penyerang PSM Makassar, Patrich Wanggai, berduel dengan gelandang Persija Jakarta, Marc Klok, pada laga fase grup Piala Menpora 2021 yang berlangsung di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin (22/3/2021) malam WIB.
KOMPAS.com/Suci Rahayu
Penyerang PSM Makassar, Patrich Wanggai, berduel dengan gelandang Persija Jakarta, Marc Klok, pada laga fase grup Piala Menpora 2021 yang berlangsung di Stadion Kanjuruhan, Malang, Senin (22/3/2021) malam WIB.

SUPERBALL.ID - Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong akhirnya buka suara mengenai dipanggilnya pilar Persija Jakarta, Marc Klok ke pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia.

Sebelumnya pada Senin, (26/4/2021) Shin memanggil 34 pemain untuk mengikuti TC Timnas Indonesia.

Rencananya pemusatan latihan ini akan berlangsung 10 hari dari 1 Mei 2021 di Jakarta.

Pemusatan latihan timnas Indonesia kali ini ditujukan untuk persiapan menjelang tiga laga Kulifikasi Piala Dunia 2022 Grup G yang dijadwalkan dihelat di Uni Emirat Arab (UEA) pada Juni 2021.

Salah satu pemain naturalisasi yang dipanggil adalah Marc Klok.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Spanyol 2021 - Quartararo Bersinar Lagi, Marc Marquez Ketinggalan

Dia juga menjadi pemain naturalisasi pertama yang dipanggil untuk memperkuat Timnas Indonesia di era kepelatihan Shin Tae-yong.

Sebelumnya, Shin Tae-yong yang bertugas sejak akhir 2019 hanya pernah memanggil pemain keturunan seperti Elkan Baggott, Jack Brown, hingga Kelana Mahesa.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Kompas.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.