Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Penyebab Timnas Indonesia Kalah dari Oman, Kejutan dari Thailand

By Lola June A Sinaga - Minggu, 30 Mei 2021 | 08:25 WIB
Para pemain Timnas Oman merayakan kemenangan 3-1 atas Timnas Indonesia dalam uji coba berkelas FIFA di Dubai, Sabtu (29/5/2021) malam WIB, sebelum melakoni lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022.
INSTAGRAM.COM/OMANFOOTBALLASSOCIATION
Para pemain Timnas Oman merayakan kemenangan 3-1 atas Timnas Indonesia dalam uji coba berkelas FIFA di Dubai, Sabtu (29/5/2021) malam WIB, sebelum melakoni lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022.

Akan tetapi, beberapa menit kemudian Shin Tae-yong mengubah suasana.

Dia kembali bereksperimen dengan mengganti sejumlah pilar yang menjadi jembatan untuk memulihkan kekuatan.

Firza Andika masuk menggantikan Asnawi, Witan Sulaeman menggantikan Evan Dimas, dan Braif menggantikan Yudo.

Tim Merah-Putih kemudian seolah kehilangan irama permainan.

Baca Juga: Punya Lompatan Tidak Normal, Cristiano Ronaldo Punya Latihan Khusus

Pada saat itulah Oman menciptakan lebih banyak tekanan ke pertahanan dan gawang Indonesia.

Namun, baru pada 15 menit terakhir Al-Ahmar (Si Merah) mendapatkan apa yang diinginkannya.

Melalui skema umpan silang, Khalid Al-Hajri mencetak gol menit ke-77.

Striker berusia 27 tahun itu kembali menambah gol lewat umpan teroboson menit ke-88.

Oman akhirnya menang 3-1, tapi itu tak diraih dengan mudah.


Editor : Taufik Batubara
Sumber : PSSI.org, SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X