Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mauricio Pochettino Tanggapi Spekulasi Paul Pogba Gabung PSG

By Ragil Darmawan - Sabtu, 31 Juli 2021 | 15:16 WIB
Mauricio Pochettino secara resmi ditunjuk menjadi pelatih Paris Saint-Germain menggantikan Thomas Tuchel.
TWITTER.COM/BBCSPORT
Mauricio Pochettino secara resmi ditunjuk menjadi pelatih Paris Saint-Germain menggantikan Thomas Tuchel.

Ketika ditanya soal pemain mana yang kemungkinan bakal direkrut PSG musim panas ini, Pochettino enggan menyebutkan nama.

"Saya tidak akan memberikan nama apapun," ujar Pochettino sebagaimana dikutip SuperBall.id dari Metro.

"Saya tidak suka berbicara tentang pemain yang berasal dari klub lain."

"Klub bekerja dengan tenang, mencapai beberapa hal bagus."

"Di akhir jendela transfer kita akan melihat siapa pemain baru (jika ada) dan pemain mana yang meninggalkan skuad," tambah Pochettino.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : SuperBall.id

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X