Prapanca menyebut pembatalan pembangunan sport training center karena adanya PPKM.
"Di salah satu Instagram stories saya, saya menampilkan gambar sport training center," kata Mohamad Prapanca seperti dikutip Superball.id dari YouTube Persija Jakarta.
"Langsung banyak orang yang berpikir ini bakal menjadi training ground-nya Persija, padahal berbeda. Itu hanya konsep yang saya ajukan ke manajemen (Persija Jakarta)."
"Ya kalau itu (sport training center) mendapatkan persetujuan, itu iya (jalan)."
"Kemarin sudah mau dibangun (sport training center), tetapi PPKM dan bleb tidak jadi," tambah Prapanca.
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | YouTube |
Komentar