"Saya tak masalah dengan bek kanan, saya tidak akan mengubahnya terlalu cepat," ujar Neville.
"McTominay, Fred dan Nemanja Matic juga baik-baik saja, tapi saya ingin berbagi keprihatinan."
"Jika mereka bisa merekrut gelandang bertahan kelas dunia, ya saya setuju."
"Tapi mereka tidak akan merekrut gelandang bertahan kelas dunia, mereka tidak akan menghabiskan 50 atau 70 juta pound lagi."
"Mereka sudah selesai, ini masalahnya," tambah Neville.
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | SuperBall.id |