Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Messi Lewat, Penelitian Matematika Buktikan Ronaldo Pemain Terbaik dalam Sejarah

By Dwi Aryo Prihadi - Rabu, 8 September 2021 | 12:10 WIB
Megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, merayakan gol ke gawang timnas Irlandia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa pada Kamis (2/9/2021) pukul 01.45 WIB di Stadion Algarve.
TWITTER.COM/SPORF
Megabintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo, merayakan gol ke gawang timnas Irlandia dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2022 zona Eropa pada Kamis (2/9/2021) pukul 01.45 WIB di Stadion Algarve.

Dalam kriteria terakhir (Faktor Z), Dr. Crawford menilai pemain sesuai dengan musim di mana mereka bersinar untuk membawa klub menuju kejayaan.

Baca Juga: PSG Yakin Transfer Lionel Messi Lebih Besar daripada Kembalinya Cristiano Ronaldo ke Man United

Messi menerima skor tertinggi berkat penampilannya yang konsisten di Barcelona selama hampir dua dekade.

Jika menggabungkan semua kriteria, algoritma Crawford menyimpulkan bahwa Cristiano Ronaldo adalah yang terbaik dalam sejarah dengan 537 poin.

Messi berada di urutan kedua dengan 503 poin, sedangkan Pele di urutan ketiga dengan 459 poin.

Maradona, yang dianggap banyak orang sebagai pemain terbaik sepanjang masa, hanya berada di urutan kesembilan dengan 169 poin.

"Cristiano Ronaldo adalah yang pertama, tetapi statistik yang lain juga luar biasa. Oleh karena itu, perdebatan akan berlanjut ke masa depan," ucap Dr. Crawford.

Hasil penelitian pemain terbaik dalam sejarah menurut ahli matematika dari Oxford University, Dr. Tom Crawford.
GIVEMESPORT.COM
Hasil penelitian pemain terbaik dalam sejarah menurut ahli matematika dari Oxford University, Dr. Tom Crawford.

Baca Juga: Jesse Lingard Beberkan Alasan Dirinya Tiru Selebrasi Cristiano Ronaldo

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Givemesport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X