Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

10 Pesakitan Premier League yang Sukses Buktikan Diri di Liga Lain

By Dwi Aryo Prihadi - Rabu, 22 September 2021 | 19:30 WIB
Penyerang AFC Ajax, Sebastian Haller.
TWITTER.COM/PRIMEVIDEOSPORT
Penyerang AFC Ajax, Sebastian Haller.

Baca Juga: Chelsea dan Liverpool Raih Hasil Identik di Liga Inggris, Lukaku cs di Puncak Karena Ini

Kramaric kini telah mencetak 82 gol di Hoffenheim dan menjadi pencetak gol terbanyak sepanjang masa klub.

Luis Alberto (Lazio)

Luis Alberto direkrut Liverpool untuk menggantikan peran Phillippe Coutinho, sayangnya ia tidak pernah melakukannya.

Alberto kemudian dipinjamkan selama dua musim sebelum hijrah secara permanen ke Lazio pada 2016.

Pemain Spanyol itu telah menjadi pilar penting sejak kedatangannya di Italia, membuat 143 penampilan liga.

Alvaro Morata (Atletico Madrid)

Morata hanya mencetak lima gol dalam 16 penampilan pada musim terakhirnya di Stamford Bridge.

Baca Juga: Ketika David De Gea Tepis Penalti Setelah Diberi Kode oleh Cristiano Ronaldo

Ia lalu dikirim ke Atletico Madrid dengan status pinjaman, yang kemudian menjadi langkah permanen.

Morata menemukan bentuknya di Liga Spanyol dan kemudian pindah ke raksasa Italia Juventus, klubnya saat ini.

Sebastian Haller (Ajax)

Didatangkan dengan harga 45 juta pound, Haller diharapkan bisa menjadi bintang baru bagi West Ham.

Akan tetapi, ia tidak pernah berhasil hingga akhirnya bergabung ke Ajax pada Januari 2021 lalu.

Bersama Ajax, Haller telah mencetak 16 gol dalam 24 penampilan di Liga Belanda dan juga tampil impresif di pentas Eropa.

Baca Juga: Solskjaer Khawatir Cristiano Ronaldo Selamanya Tak Akan Dapat Penalti

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Dailystar.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X