Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tiga Keputusan Mikel Arteta yang Buat Arsenal Menggila di Derbi London Utara

By Muhammad Respati Harun - Senin, 27 September 2021 | 08:22 WIB
Pemain Arsenal, Bukayo Saka (kiri) dan Emile Smith Rowe, mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspur dalam laga pekan keenam Liga Inggris 2021-2022, Minggu (26/9/2021) pukul 22.30 WIB.
TWITTER.COM/BETPAWAUG
Pemain Arsenal, Bukayo Saka (kiri) dan Emile Smith Rowe, mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspur dalam laga pekan keenam Liga Inggris 2021-2022, Minggu (26/9/2021) pukul 22.30 WIB.

Son mencetak gol setelah memanfaatkan umpan silang mendatar dari Sergio Reguilon.

Akan tetapi, hingga laga berakhir, skor masih tetap 3-1 untuk kemenangan Arsenal.

Dengan hasil tersebut, Arsenal kini naik ke peringkat ke-10 klasemen sementara Liga Inggris dengan koleksi 9 angka dari 6 laga.

Sedangkan Tottenham merosot ke peringkat ke-11 klasemen dengan jumlah poin yang sama dengan Arsenal namun kalah secara jumlah gol.

Dilansir SuperBall.id dari Daily Mirror, berikut tiga keputusan Mikel Arteta yang membuat Arsenal menggila di laga Derbi London Utara.

Baca Juga: Kiper Spesialis Degradasi Milik Arsenal Mulai Memukau, Tanda Bahaya untuk Leno

Lebih Percaya Emile Smith Rowe ketimbang Nicolas Pepe

Musim ini, Emile Smith Rowe dipercaya untuk menyandang nomor keramat yakni nomor punggung 10.

Keputusan itu tidak salah lantaran Emile Smith Rowe langsung melejit menjadi salah satu opsi terbaik di sektor sayap kiri.

Dalam laga kontra Tottenham, Arteta mengacak lagi lini depannya yang ia pasang ketika menghadapi Burnley pada laga pekan lalu.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Daily Mirror

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X