Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Timnas Indonesia Lagi-lagi Dipermalukan Afghanistan, Shin Tae-yong Soroti Tiga Aspek

By Muhammad Respati Harun - Rabu, 17 November 2021 | 12:30 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
PSSI.ORG
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Baca Juga: 36 Pemain Timnas U-18 Indonesia Susul Senior, Ronaldo Kwateh Cs Tatap Piala Dunia U-20 2023

Meski demikian, Shin tetap melihat ada perkembangan positif yang ditunjukkan oleh Timnas Indonesia.

Shin melihat adanya tekad para pemain Timnas Indonesia untuk tetap mengejar ketertinggalan pada menit-menit akhir.

Oleh karena itu, Shin menantikan laga kontra Timnas Myanmar untuk menilai sejauh apa perkembangan Timnas Indonesia.

"Memang terlihat semakin membaik tim ini dan terlihat juga sebelum laga berakhir mereka (Timnas Indonesia) tetap mengejar gol," nilai Shin.

"Jadi boleh kita nantikan untuk laga selanjutnya," pungkasnya.

Artikel ini telah tayang di BolaSport.com dengan judul Shin Tae-yong Singgung Miskomunikasi, Jet Lag hingga Taktik Tak Sesuai Keinginan Usai Timnas Indonesia Tumbang dari Afghanistan.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Imadudin Adam
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X