Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF - Banyak Belajar saat Karantina demi Timnas Indonesia, Elkan Baggott Siap Bikin Malu Malaysia

By Muhammad Respati Harun - Minggu, 19 Desember 2021 | 13:56 WIB
Bek Timnas Indonesia, Elkan Baggott.
PSSI.ORG
Bek Timnas Indonesia, Elkan Baggott.

Baca Juga: Piala AFF - Malaysia Dapat Amunisi Baru untuk Lawan Timnas Indonesia, Bisa Jadi Senjata Makan Tuan

Sedangkan Elkan Baggott mengungkapkan bahwa dirinya sedang dalam kondisi yang bagus.

Bek yang membela Ipswich Town itu mengaku tidak ada yang perlu dikhawatirkan lagi pada dirinya untuk laga kontra Malaysia.

"Saya dalam keadaan baik, saya sudah bebas (dari karantina)," aku Baggott.

"Kondisi saya sangat bagus dan tidak ada yang perlu dikhawatirkan untuk pertandingan nanti (vs Malaysia)," tambahnya.

Baca Juga: Piala AFF - Malaysia Harus Siap-siap Bingung, Timnas Indonesia Siapkan Taktik Kejutan?

Baggott berharap bisa mendapat kepercayaan dari Shin Tae-yong untuk bermain dalam laga kontra Malaysia.

Baggott berjanji akan bekerja keras agar Timnas Indonesia bisa mempermalukan Malaysia di Piala AFF 2020.

"Saya berharap bisa bermain, bekerja keras untuk meraih kemenangan di laga nanti, memberikan segalanya untuk meraih kemenangan," ujar Baggott.

"Sejujurnya ini pengalaman pertama saya melawan Malaysia, saya hanya tahu Malaysia adalah tim yang kuat," imbuhnya.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : PSSI.org

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X