Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Benarkah Naturalisasi Sandy Walsh dan Jordi Amat Terhambat?

By Imadudin Adam - Kamis, 24 Februari 2022 | 11:24 WIB
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong saat ngopi bareng Exco PSSI, Hasani Abdulgani membahas pemain naturalisasi
Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong saat ngopi bareng Exco PSSI, Hasani Abdulgani membahas pemain naturalisasi

"Kita sudah rapatkan dan sudah didorong ke kementerian terkait ke Kemensesneg juga, biasanya di Kemenkumham yang sedikit lama karena mereka lebih detail dan teliti."

"Mereka (Jordi Amat dan Sandy Walsh) ada durasi bermain sekitar 8 tahun itu masih bisa," tambah Amali.

Baca Juga: Piala AFF U-23 2022 - Tak Diselamatkan Vietnam, Fans Kamboja Bereaksi Aneh

Terkait hal tersebut PSSI lewat anggota Exco-nya yaitu Hasani Abdulgani mereka memberikan tanggapan.

"Sebenarnya bukan dokumen (yang menjadi hambatan)," tulis Hasani Abdulgani.

"Tetapi pertanyaan atau kajian mengapa harus ada pemain naturalisasi, bagaimana dengan aturan FIFA, dan lainnya yang dipertanyakan tim hukum Menpora kepada PSSI."

"Mudah-mudahan dalam satu dan dua hari ke depan akan dikirimkan ke Menpora," pungkasnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Instagram, Antara.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X