Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-23 Indonesia Tak Diundang, Dua Raksasa ASEAN Colong Start Jelang SEA Games 2021

By Dwi Aryo Prihadi - Rabu, 2 Maret 2022 | 07:41 WIB
Logo SEA Games Vietnam 2021.
FACEBOOK/SEA GAMES 2021
Logo SEA Games Vietnam 2021.

Sementara pada putaran ketiga, format turnamen akan berbeda dari putaran pertama dan kedua.

Di putaran ketiga, pertandingan dibagi menurut peringkat tim setelah hasil putaran pertama dan kedua.

Misalnya, tim peringkat pertama akan menghadapi tim peringkat kedua, tim peringkat ketiga akan bertemu tim peringkat keempat, dan seterusnya.

Dari sana, turnamen akan menentukan tim-tim peraih medali serta peringkat akhir masing-masing tim.

Baca Juga: Hasil Final Piala AFF U-23 2022 - Timnas U-23 Vietnam Berhasil Juarai Turnamen Usai Kalahkan TImnas U-23 Thailand

Menurut jadwal, pertandingan putaran pertama akan berlangsung serentak pada 23 Maret, kemudian putaran kedua pada 26 Maret.

Sedangkan putaran ketiga digelar pada 29 Maret mendatang.

Jadwal Piala Dubai 2022

Putaran Pertama (23 Maret 2022)

UEA vs China
Arab Saudi Vs Uzbekistan
Jepang Vs Kroasia
Thailand Vs Qatar
Vietnam Vs Irak

Putaran Kedua (26 Maret 2022)

Uzbekistan Vs UEA
Irak Vs Arab Saudi
Qatar Vs Jepang
Kroasia Vs Thailand
China Vs Vietnam

Baca Juga: Final Piala AFF U-23 2022 - Pelatih Thailand Tak Keberatan Kalah Lagi dari Vietnam

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : Soha.vn, VnExpress.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X