"Pada akhirnya, tujuan saya tahun ini adalah untuk lebih konsisten di setiap kompetisi dan tidak mengalami terlalu banyak pasang surut," tambahnya.
Di sisi lain, meski unggul 8-2 dalam rekor head-to-head melawan Zii Jia, Momota tentu bertekad membalas kekalahannya tahun lalu.
Adapun pertemuan terakhir keduanya di Piala Thomas Oktober tahun lalu berhasil dimenangkan Momota dengan skor 15-21, 21-12, 23-21.
Baca Juga: All England 2022 - Minions Tetap Merasa Tak Diuntungkan Dengan Mundurnya Wakil Korea Selatan
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | Bharian.com.my |
Komentar