Mereka pun berinisiatif tampil menyerang setelah Indonesia berhasil mencetak dua gol di babak pertama.
Usaha Thailand pun membuahkan hasil saat memasuki akhir-akhir pertandingan.
Thailand mampu memperkecil keunggulan lewat Muhammad Osamanmusa.
Skor 2-1 pun meutup jalannya babak pertama pertandingan big match ini.
Baca Juga: Piala AFF Futsal 2022 - Ambisi Indonesia Bisa Terhalang Thailand
Di babak kedua skuad Thailand tak terlihat menurunkan tempo permainan mereka.
Pasalnya mereka masih mencari satu gol lagi untuk menyamakan kedudukan dengan Timnas futsal Indonesia.
Thailand beberapa kali mendapatkan peluang melalui tendangan-tendangan jarak jauh.
Namun peluang-peluang tersebut tak mampu membobol gawang Indonesia yang dijaga oleh Muhammad Albagir.
Albagir pun sempat melakukan penyelamatan gemilang menggunakan wajahnya.
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | SuperBall.id |
Komentar