Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Striker Vietnam Ungkap Kelemahan Timnas U-23 Indonesia di SEA Games 2021

By Dwi Aryo Prihadi - Jumat, 6 Mei 2022 | 15:31 WIB
Timnas U-23 Indonesia asuhan Shin Tae-yong yang disiapkan ke SEA Games 2021.
PSSI.ORG
Timnas U-23 Indonesia asuhan Shin Tae-yong yang disiapkan ke SEA Games 2021.

"Selain itu, mereka memiliki beberapa pemain yang bermain di luar negeri dan pemain naturalisasi."

"Saya pikir mereka memiliki kekuatan yang sangat kuat, kekuatan yang jauh lebih kuat dari SEA Games sebelumnya," tambahnya.

Bukan hanya Park Hang-seo, kekuatan Timnas U-23 Indonesia juga diapresiasi oleh mantan striker Timnas Vietnam, Dang Phuong Nam.

Phuong Nam menyebut skuad besutan Shin Tae-yong itu menjadi salah satu calon kuat untuk meraih medali emas.

“Yang jelas di SEA Games 2021, Indonesia bersama Vietnam dan Thailand menjadi tiga tim yang paling diapresiasi," ucapnya.

Baca Juga: SEA Games 2021 - Timnas U-23 Indonesia Diklaim Miliki Satu Keunggulan dari Vietnam, Apa Itu?

Kendati demikian, ia meyakini bahwa setiap tim pasti memiliki kelemahan, tak terkecuali Timnas U-23 Indonesia.

Ia pun menilai ada satu kelemahan dari skuad Garuda Muda yang bisa dimanfaatkan oleh Park Hang-seo dan anak-anak asuhnya.

Menurutnya, permainan Witan Sulaeman dkk masih belum stabil karena para pemain tidak berlatih bersama dalam waktu yang lama.

"Tapi mengapresiasi mereka bukan berarti lawan ini tidak punya kelemahan," kata Phuong Nam, dikutip SuperBall.id dari Sports 442.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : sports442.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X