Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Kalah dari Vietnam Bukan Patokan, Madam Pang Sebut Timnas U-23 Indonesia Menakutkan

By Dwi Aryo Prihadi - Selasa, 17 Mei 2022 | 10:10 WIB
Manajer timnas Thailand, Nuanphan Lamsam atau yang dikenal sebagai Madan Phang, saat bag-bagi iPhone 13 dan jam Rolex untuk para pemain dan staff jelang laga melawan Vietnam di semifinal Piala AFF 2020.
TWITTER.COM/CHANGSUEK_TH
Manajer timnas Thailand, Nuanphan Lamsam atau yang dikenal sebagai Madan Phang, saat bag-bagi iPhone 13 dan jam Rolex untuk para pemain dan staff jelang laga melawan Vietnam di semifinal Piala AFF 2020.

"Ini pertandingan yang sulit, tetapi hal baiknya adalah kami dapat terus bermain di stadion yang sama."

"Tidak perlu melakukan perjalanan yang bisa mempengaruhi kondisi fisik para pemain," lanjut Madam Pang.

Sementara itu, pertandingan semifinal lainnya akan mempertemukan juara Grup A Vietnam dan runner-up Grup B Malaysia.

Baca Juga: SEA Games 2021 - Pelatih Myanmar Nilai Serangan Timnas U-23 Indonesia Lebih Bahaya dari Vietnam

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Siamsport.co.th

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X