Babak penyisihan grup akan berlangsung pada 11-28 Juni 2022.
Kemudian partai perempat final akan berlangsung pada 1-2 Juli 2022.
Baca Juga: Kekhawatiran Shin Tae-yong Jelang Laga Timnas Indonesia Vs Bangladesh
Untuk babak semifinal akan dilakukan dalam dua leg.
Leg pertama akan berlangsung pada 6 Juli 2022 dan leg kedua pada 10 Juli 2022.
Partai final turnamen pramusim juga dilakukan dalam dua leg.
Dalam acara drawing, Direktur Operasional PT LIB, Sudjarno, menegaskan turnamen ini tidak akan mengganggu pertandingan Piala AFC yang diikuti oleh Bali United dan PSM Makassar.
"Agar pelaksanaan babak penyisihan tidak melewati jadwal AFC," ujar Sudjarno dilansir SuperBall.id dari channel Youtube PSSI TV.
"Itu sudah kita atur sedemikian rupa, kita tidak akan mengganggu Bali United dan PSM Makassar."
Baca Juga: Ini Modal Thomas Doll Bangun Persija Jakarta, Persebaya dan Persib Harus Waspada
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | PSSI TV |
Komentar