Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Asisten Shin Tae-yong Bongkar Sisi Buruk Pemain Indonesia, Fans: Terima Kasih Sudah Mewakili

By Dwi Aryo Prihadi - Minggu, 5 Juni 2022 | 15:12 WIB
Mantan asisten Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Gong Oh-kyun, akan menggantikan Park Hang-seo untuk mengasuh Timnas U-23 Vietnam.
PSSI.ORG
Mantan asisten Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Gong Oh-kyun, akan menggantikan Park Hang-seo untuk mengasuh Timnas U-23 Vietnam.

SUPERBALL.ID - Mantan asisten Shin Tae-yong di Timnas Indonesia, Gong Oh-kyun, membongkar sisi buruk pemain Indonesia. Begini reaksi fans Tanah Air.

Gong Oh-kyun bekerja sebagai asisten Shin Tae-yong di Timnas Indonesia sejak 2020 hingga 2021.

Tidak hanya di timnas senior, Gong Oh-kyun juga mendampingi Shin Tae-yong di level U-23 dan U-19.

Juru taktik berusia 47 tahun tersebut kemudian meninggalkan Indonesia karena problem pribadi.

Baca Juga: Ketum PSSI Sedih dengan Kondisi Terkini Egy Maulana Vikri, Mampukah Timnas Indonesia Lolos Putaran Final Piala Asia?

Usai meninggalkan Tanah Air, Gong Oh-kyun sempat menjadi asisten pelatih Seoul E-Land di liga kasta kedua Korea Selatan, K-League 2.

Setelahnya, ia diangkat sebagai pelatih Timnas U-23 Vietnam menggantikan Park Hang-seo sejak 24 Mei 2022.

Baru-baru ini, Gong Oh-kyun memberikan pandangannya terkait perbedaan antara pemain Indonesia dan Vietnam.

Menurutnya, pemain Indonesia cenderung kurang semangat dan sulit memahami apa yang disampaikan pelatih.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : tienphong.vn

Komentar (11)
terima kasih pelatih gong oh-kyun...! indonesia tdk membutuhkan anda...! sudah tahu kondisi timnas indonesia...! malah anda menyerah...! meninggalkan indonesia...! berarti anda unqualified coach...!

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X