Menit ke-77, Arema FC mendapatkan peluang, terjadi kemelut di depan gawang PSIS Semarang.
Tapi Alie Sesay berhasil menghadang tendangan para pemain Arema FC.
Hasilnya pada menit ke-78 Ilhamuddin Armaiyn berhasil mencetak gol, skor kembali imbang, 1-1.
Baca Juga: Dua Pemain Asing Persikabo Siap Perkuat Tim di Pekan Kedua Liga 1
Setelah mencetak gol Arema FC melakukan tekanan ke PSIS Semarang.
Pada menit ke-82 Rafli mendapatkan peluang mencetak gol, tapi sundulannya masih ditepis oleh penjaga gawang PSIS.
Dua menit berselang, Hanis Sagara mendapatkan peluang untuk melakukan tendangan.
Sayang tendangan yang dia lakukan masih melebar dari di sisi gawang.
Menit ke-90+5, Sergio Silva berhasil mencetak gol, membuat Arema FC mendapatkan kemenangan atas PSIS Semarang.
Dengan kemenangan ini Arema FC mendapatkan tiga poin pertamanya di Liga 1.
View this post on Instagram
Editor | : | Ragil Darmawan |
Sumber | : | SuperBall.id |
Komentar