Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Pelatih Vietnam: Jika Kalahkan Timnas U-16 Indonesia, Kami Mungkin Orang Suci

By Dwi Aryo Prihadi - Sabtu, 13 Agustus 2022 | 14:40 WIB
Tatapan kosong pelatih Vietnam, Nguyen Quoc Tuan di konferensi pers pasca-pertandingan di Stadion Maguwoharjo, Sleman
Sasongko/BOLASPORT.COM
Tatapan kosong pelatih Vietnam, Nguyen Quoc Tuan di konferensi pers pasca-pertandingan di Stadion Maguwoharjo, Sleman

"Vietnam mencoba yang terbaik. Bedanya kami tidak bisa berbuat apa-apa untuk mengalahkan Indonesia."

"Jika kami mengalahkan mereka, kami mungkin adalah orang suci,” kata Nguyen Quoc Tuan, dikutip SuperBall.id dari The Thao.

Terlepas dari ketatnya persaingan, Nguyen Quoc Tuan mengaku terkejut dengan sikap para pemain Timnas U-16 Indonesia di upacara penghargaan.

Baca Juga: Setelah Juara Piala AFF U-16 2022, Timnas U-16 Indonesia Bersiap di Kualifikasi Piala Asia U-17

“Saat menerima penghargaan, Indonesia terbagi menjadi dua barisan untuk mengucapkan selamat kepada kami."

"Itu tampaknya menenangkan tim setelah kekalahan ini," ucap Nguyen Quoc Tuan.

Lebih lanjut, Nguyen Quoc Tuan mengatakan kekalahan dari Indonesia akan menjadi pelajaran bagi timnya.

"Ini juga menjadi pelajaran bagi para pemain muda Vietnam," kata Nguyen Quoc Tuan.

"Mereka akan lebih dewasa di bawah tekanan dari penonton dan wasit."

"Lain kali, kami akan mempersiapkan diri untuk Kualifikasi Piala Asia U-17 2023," tambahnya.


Editor : Ragil Darmawan
Sumber : Thethao247.vn

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

TERPOPULER

Close Ads X
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.