Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga 1 - Taklukkan Barito Putera, PSS Sleman Putus Rentetan Hasil Buruk di Depan Penggemar Sendiri

By M Hadi Fathoni - Sabtu, 13 Agustus 2022 | 20:13 WIB
Suasana pertandingan pekan keempat yang mempertemukan PSS Sleman melawan Barito Putera di Stadion Maguwoharjo, Sleman, pada Sabtu (13/8/2022).
INSTAGRAM PSS SLEMAN
Suasana pertandingan pekan keempat yang mempertemukan PSS Sleman melawan Barito Putera di Stadion Maguwoharjo, Sleman, pada Sabtu (13/8/2022).

Meskipun begitu, Barito Putera masih belum bisa mencetak gol hingga pertengahan babak kedua.

Hal tersebut akibat dari minimnya kreativitas para pemain depan Barito Putera untuk menciptakan peluang.

Selain itu, Pertahanan PSS pun begitu kokoh di pertandingan ini.

Sehingga sulit ditembus oleh para pemain lawan.

Buntunya serangan yang dilakukan oleh Barito Putera inipun langsung dimanfaatkan oleh para pemain PSS untuk berbalik menyerang.

Baca Juga: Liga 1 Sudah Masuk Pekan Ketiga dan Lini Serang Arema FC Masih Loyo, Ini Respons Santai Sang Pelatih

Menjelang akhir laga, PSS beberapa kali sempat mendapat peluang berbahaya melalui Mychell Chagas, Boaz Salossa, dan Todd Ferre.

Akan tetapi, serangan para penggawa Super Elja masih belum bisa menambah keunggulan bagi timnya.

Hal itu membuat keunggulan 1-0 milik PSS Sleman tetap terjaga hingga wasit meniup peluit tanda berakhirnya pertandingan.

Dengan hasil ini, PSS merengsek naik ke papan tengah klasemen tepatnya di peringkat kedelapan dengan koleksi 5 poin.

Sementara Barito Putera masih bertengger di peringkat ke-15 dengan koleksi 3 poin.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : SuperBall.id

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X