Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sejarah Piala Dunia - Laurent Blanc, Pemain Pertama yang Mencicipi Aturan Kontroversial Bernama 'Golden Goal'

By M Hadi Fathoni - Jumat, 26 Agustus 2022 | 21:35 WIB
Laurent Blanc tengah mencium trofi Piala Dunia 1998 yang berhasil ia dapatkan bersama Timnas Prancis.
GRIGORY DUKOR/REUTERS
Laurent Blanc tengah mencium trofi Piala Dunia 1998 yang berhasil ia dapatkan bersama Timnas Prancis.

Kali ini dua tim yang terlibat adalah Korea Selatan dan Italia.

Gol emas inipun terjadi di babak 16 besar Piala Dunia 2002.

Timnas Italia harus tersingkir dari ajang tersebut setelah Ahn Jung-hwan mencetak gol emasnya untuk Korea Selatan di menit ke-117.

Baca Juga: Peserta Piala Dunia - Profil Timnas Prancis, Apakah Karim Benzema Bisa Bawa Timnya Pertahankan Gelar Juara?

Akibatnya, gelombang penolakan terhadap sistem ini semakin meluap.

Gelombang penolakan itu jugalah yang akhirnya membuat sistem gol emas ini tamat.

FIFA memutuskan menghapus sistem gol emas ini pada edisi 2006.

Hingga kini, Piala Dunia tetap menggunakan sistem yang sama.

Andai kedua tim tetap memiliki skor yang sama hingga menit ke-120, maka adu penalti adalah satu-satunya cara menentukan pemenang.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : M Hadi Fathoni
Sumber : foxsports.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X