Persipura memperlebar jarak pada menit ke-85 setelah Brian Fatari membobol gawang Kalteng Putra FC.
Pesta gol Persipura Jayapura ditutup oleh gol kedua Syaiful Indra di pengujung laga, tepatnya pad menit ke-90+1.
Dengan hasil ini, Persipura untuk sementara berhasil memuncaki Klasemen Liga 2 Grup Wilayah Timur.
Baca Juga: Jadwal Liga 1 - Menanti Kebangkitan Tim Termahal dan Apakah Ada Drama Pemecatan Pelatih Lagi?
SUSUNAN PEMAIN
Persipura Jayapura XI: 89-Haryanto D; 14-Fatari B, 44-Indra S, 13-Kabes I., 33-Mandowen G, 21-Pae Y, 23-Rumakiek R. M, 26-Shevcengko Horota W. K. K, 32-Tahir M, 70-Womsiwor P, 6-Yoku F.
Cadangan: 56-Amohoso Y, 3-Beroperay R, 16-Dusay A, 20-Husaeni S. F, 11-Irvan, 25-Isir J, 1-Mahuze S, 48-Migau A, 91-Nabar A, 15-Numberi G.
Kalteng Putra FC XI: 71-Setya F., 8-Aibekob M, 22-Ardiansyah F, 26-Aronggear J, 23-Giofani G, 77-Gumilang Dimas. G, 15-Lestaluhu M. S, 14-Mefahmi D, 9-Munir A., 68-Rahman F, 99-Susilo H.
Cadangan: 7-Erminarno A, 31-Guruh Prayitno L, 19-Ohorella A, 3-Pambudi W, 21-Sander A.
Baca Juga: Kenapa Piala Indonesia Batal Digelar, Karena Jadwal Sudah Padat?
Lihat postingan ini di Instagram
Editor | : | Dwi Aryo Prihadi |
Sumber | : | Tribun Papua Barat |
Komentar